BEDAH PLASTIK UNTUK SOLUSI MASALAH KECANTIKAN

PENDAHULUAN 1. Definisi cantik Menurut Miriam-Webster Dictionary, definisi cantik adalah: sekumpulan hal bermutu baik pada seseorang/sesuatu yang mampu memberikan kesenangan pada indera dan persepsi. Secara tradisional, konsep cantik awalnya dinilai dari kecantikan fisik (outer beauty). Meskipun ada pergeseran paradigma –seiring revolusi kebudayaan, transformasi pola pikir dan perkembangan emansipasi wanita– di mana wanita semakin lantang mengusung konsep…